Saturday, August 1, 2015

Cara Hard Reset Android Lenovo P70

Cara Hard Reset Android Lenovo P70


Hard Reset Android Lenovo P70. Guide kali ini saya akan membawakan tutorial cara Hard Reset pada Lenovo P70. Perlu anda ketahui bahwa jika anda melakukan Hard Reset semua data yang tersimpan di dalamnya akan hilang atau terhapus, Saran saya, lakukan backup semua data yang penting, langkah ini masih dapat anda lakukan jika Smartphone masih dalam keadaan normal, beda cerita jika ini terjadi dalam keadaan Bootloop pada Lenovo P70. Device ini merupakan smartphone dengan layar LCD 5 inci bekerja pada sistem android 4.4 Kit Kat, dan Prosessor bertenaga Octa-core dengan kecepatan 1.7 GHz Cortex-A53 dan GPU Mali-T760MP2 sebagai mesinya, serta dikombinasikan dengan RAM 2 GB, serta kamera 13 MP.
Hard Reset Lenovo P70
Hard Reset Lenovo P70

      Apa yang harus dilakukan untuk mengatasi dan meRecovery jika terjadi masalah pada Lenovo P70 seperti hang/Not Responding/Malfungsi/Stuck/Freezing/brick

      Lenovo sudah memasukan beberapa aplikasi bawaan pabrik untuk membuat ponsel ini dapat bekerja dengan baik saat pertama kali digunakan. Lenovo P70 menggunakan Lenovo user interface versi 3.0. Kita dapat menambahkan aplikasi lain dari Google Play Store seperti Whatsapp, BBM, GARIS, Facebook, Path, Skype, Instagram dan masih banyak lagi. Tapi kita harus tahu bahwa beberapa aplikasi di Google Play Store juga tidak selalu kompatibel dengan Lenovo P70, aplikasi tersebut dapat membuat ponsel kita menjadi masalah seperti hang atau stuck atau brick atau beku atau rusak. Kadang ponsel ini selalu booting hanya pada logo Lenovo atau layar sentuh LCD tidak respon dengan sentuhan jari kita. Ketika ponsel ini mendapat maslah, maka kita harus memaksa soft reset atau shutdown atau reboot untuk membersihkan file-file temporari dan cache. Jika masalah ini masih terjadi maka kita harus melakukan hard reset atau format ulang. Biasakan untuk selalu melakukan backup yang diperlukan sebelum melakukan hard reset, karena semua data dan aplikasi yang terinstal akan terhapus setelah melakukan hard reset.

      Cara Memaksa Shutdown atau Memaksa Soft reset atau Reboot atau Restart Lenovo P70


      Ketika smartphone Lenovo P70 kita mendapatkan trouble ditengah-tengah menjalankan sebuah aplikasi, kadang-kadang dapat mengakibatkan hang atau stuck dimana hal ini membuat LCD Touch Screen menjadi tidak responsiv terhadap sentuhan jari kita. pada saat kejadian ini, kita harus melakukan shutdown/restrat secara paksa, untuk membersihkan cache dan file temporari. Melakukan soft reset adalah aman dan dapat anda lakukan kapan saja, karena pada prinsipnya melakukan soft reset hanya membuang file cache atau temporari pada sistem android saja, sedangkan semua data penting kita akan tersimpan dengan aman pada tempatnya.

      Cara lain melakukan soft reset adalah dengan cara menekan dan menahan tombol power beberapa detik hingga muncul Pop Up menu, setelah itu silahkan anda pilih Power Off/Reboot/Restart Menu.

      Baca juga : Trik Rahasia Yang Tersimpan Pada Lenovo P70

      Langkah Hard Reset Lenovo P70.


      Anda dapat mengambil tindakan ini Jika alasan seperti lupa pada Lock Pattern aktif atau PIN di Android Lenovo P70, langkahnya adalah sebagai berikut ;
      1. Pastikan device yang anda gunakan adalah Lenovo P70.
      2. Matikan Lenovo P70, dengan menekan tombol power kira-kira 5 detik.

        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      3. Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      4. Tekan Volume Up and Power button secara bersamaan.

        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      5. Ketika recovery menu muncul pada layar, lepaskan semua tombol
      6. Gunakan Volume Up buttons untuk berpindah antar menu yang ditampilkan,
      7. Kemudian tekan agak lama Volume down sampai logo Lenovo muncul
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      8. Kemudian tekan Volume Down and Power button secara bersamaan
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      9. Lepaskan semua tombol ketika lenovo recovery muncul
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      10. Pada layar ini, anda dapat meilih abhasa yang ditampilkan
      11. pada menu utama silahkan pilih wipe user data
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      12. Pada wipe user data menu pilih fuse format data
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      13. Pada layar konfirmasi pilih yes
      14. Sekarang tunggu proses hard reset selesai "system is cleaning"
        Hard Reset Lenovo P70
        Hard Reset Lenovo P70
      15. Setelah selesai anda dapat mereboot device Lenovo P70.
      16. Tunggu proses Start Up sampai proses selesai dan Device siap untuk digunakan kembali.
      17. Sekarang proses hard reset Lenovo P70 Sudah selesai
      Untuk langkah detail, perhatikan video berikut ini.


      3 comments:

      1. min kalau hp lenovo p70 muncul boot mode terus kursor panah nya bergerak-gerak sendiri saat lagi buka app whattsup . gimana solusinya min ?

        ReplyDelete
      2. Min...lenovo p70 saya stak di logo...dan ga bisa di hardreset.ada solusi lain ga?thx

        ReplyDelete
      3. punya saya gak bisa menampilkan logo bahkan tidak bisa di reset

        ReplyDelete